
“Dialog III”
Daun tak menggugat
Ia tak bertanya
“Kenapa?”
Saat jatuh
Ia luruh dalam peluk
“Kau tahu?”
Rindu pun bahasa semesta
“Dialog III”
Daun tak menggugat
Ia tak bertanya
“Kenapa?”
Saat jatuh
Ia luruh dalam peluk
“Kau tahu?”
Rindu pun bahasa semesta
Mungkin
Kalau alam yang laku
Anjlog pun
Jadi dialog 🙂
(PS: ‘laku’ dlm pengertian kultur Jawa, muasal kata ‘melakukan’)